Arabika Kintamani

gambar produk 1 gambar produk 2 gambar produk 3

Stok Habis
Promo
Terlaris
Rp.32.000 Rp28.000
Kopi Bali Kintamani dihasilkan dari daratan Kintamani dengan ketinggian diatas 900 mdpl. Kopi ini memiliki cita rasa buah-buahan yang asam dan segar. Hal ini terjadi dikarenakan tanaman kopi di Bali Kintamani ditanam bersamaan dengan tanaman lain seperti aneka sayuran dan buah jeruk.

Bagi sebagian orang, kopi Bali Kintamansi paling 'manis' di antara kopi Indonesia lainnya. Kadang terasa aroma jeruk, tidak terlalu pekat, dan rasanya ringan walaupun kadar asamnya cukup tinggi.

Posting Komentar