Robusta Bengkulu

gambar produk 1 gambar produk 2 gambar produk 3

Stok Habis
Promo
Terlaris
Rp.35.000 Rp23.000
Kopi Bengkulu ditanam pada ketinggian 700 – 1.500 Mdpl dan memiliki cita rasa aroma buah seperti lemon, cokelat dan herba yang khas. Kopi ini dihasilkan oleh petani di daerah Rejang Lebong, Kepahiang, Bengkulu Utara dan beberapa daerah lainnya.

Bengkulu merupakan provinsi ketiga terbesar penghasil kopi terbesar di Indonesia setelah Lampung dan Sumatera Selatan sehingga dikenal sebagai segi tiga emas kopi. Bengkulu ikut berperan menyumbang sekitar 70 persen dari total produksi kopi Robusta di Indonesia.

Bagi para penikmat kopi, kopi ini terkenal memiliki tone rasa cokelat dengan tingkat keasaman relatif lebih tinggi. Kopi Bengkulu perlu penikmatan lebih pada saat suhunya masih tinggi, hingga agak dingin. Menikmati kopi Bengkulu bisa juga dengan menambahkan gula, susu, krim atau lainnya.

1 komentar

  1. The Eight-Wheel Classic - TITIAN Arts
    The eight-wheel classic bicycle is available herzamanindir.com/ in six sizes. goyangfc.com The Bicycle Wheel is a septcasino classic bicycle made in USA, febcasino.com but there are three mens titanium wedding bands variations in

    BalasHapus